Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2018

Penyuluh Perikanan Satminkal Maros Mengikuti Diklat Cyber Extension

Guna mendukung era 4.0 yakni era dimana semua kegiatan akan berbasis teknologi tanpa terkecuali kegiatan penyuluhan yang dilaksanakan oleh Penyuluh. Untuk mendukung era 4.0 maka   Pusat Pelatihan dan Penyuluhan Perikanan (Puslatluh) melaksanakan Pendidikan dan Latihan Cyber Extension   pada tanggal 10 sampai 12 Desember 2018 di Balai Diklat Aparatur Sukaman di Kabupaten Subang Jawa Barat. Pendidikan dan Latihan Cyber Extension ini diikuti oleh 100 Orang Penyuluh Perikanan yang berasal dari 9 Satminkal yang ada Indonesia. BRPBAP3 Maros sendiri mengikuti sertakan penyuluh perikanan sebanyak 10 orang yang terdiri dari 4 Orang Luhkan Sul-sel, 4 Orang luhkan Sultra dan 2 Orang Luhkan Sultra Dalam sambutan dan Arahannya sekaligus membuka Pendidikan dan Latihan Cyber Extension Plt. Kepaa Balai Diklat Aparatur Sukamandi Bapak Raden Hernan Mahardika   S.STP. MM yang mewakili Kepala Pusat Pelatihan dan Penyuluhan (Kapuslatluh) KKP mengharapkan dengan adanya kegiatan ini Penyulu

BPPP Bitung Melaksanakan Evaluasi Pelaksanaan Pelatihan Pembuatan Pakan dan Pemeliharaan Kapal Fiber

Balai Pelatihan dan Penyuluh Perikanan (BPPP) Bitung melakukan Evaluasi Pelaksanaan Pelatihan Pembuatan Pakan Mandiri dan Pelatihan Perbaikan dan Pemeliharaan Kapal Fiber  di dKota Parepare pada Tanggal 15 sampai 17 November 2018. Pelaksanaan evaluasi ini dilakukan oleh Bapak GANI ASRI MUHARAM, A.Md dan PUNGKY HERLAMBANG, A.Md dan didampingi oleh Penyuluh Perikanan PNS dan Penyuluh Perikanan Bantu (PPB). Kegiatan ini bertujuan untuk melihat efek dari pelatihan tersebut. Metode yang dilaksanakan adalah membagikan kuisioner kepada Pelaku utama sebanyak 30 untuk Pelatihan Pembuatan Pakan Mandiri dan 30 Kuisioner Pelatihan Perbaikan dan Pemeliharaan Kapal Fiber. Dan diharapkan dengan evaluasi ini bisa mengetahui hasil pelatihan tersebut.

Pemerintah Kota Parepare Menyerahkan Bantuan Kepada Kelompok Perikanan Serta Pelaku Utama

Bertempat di Kelurahan Sumpang   Minangae Kecamatan Bacukiki Barat Kota Parepare Walikota Parepare Bapak Dr.H.Taufan Pawe, SH.MH didampingi oleh Plt. Kepala Dinas Pertanian, Kelautan dan Perikanan Ir.Hj.ROSTINA, MP ,   dan dihadiri pula oleh para Pejabat Eselon II, Camat serta Lurah, Kepala Bidang Perikanan serta staf dan Penyuluh Perikanan PNS serta Penyuluh Perikanan Bantu (PPB) menyerahkan Bantuan Kepada Kelompok Perikanan dan Pelaku Usaha atau Pelaku Usaha. Adapun jenis bantuan yang diberikan adalah Mesin sebanyak 8 Unit dan Perahu Fiber sebanyak 3 Unit untuk Kelompok 45, Dalam sambutannya Walikota Parepare Bapak Dr.H.Taufan Pawe, SH.MH, menghimbau bantuan yang diberikan oleh Pemerintah Kota Parepare adalah wujud kerja nyata pemerintah dalam upaya meningkatkan taraf hidup nelayan. Dikarenakan banyaknya asumsi bahwa nelayan miskin kebanyakan bersumber dari nelayan. Sehingga dengan adanya bantuan ini nelayan dapat melakukan kegiatan perikanan lebih intens lagi dan tentunya berban